Selamat datang Undang-undang no… tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi, ada banyak hal baru didalamnya seperti:
1. Guru besar batas usia pensiun 70 tahun!
2. Perluasan akses non diskriminatif dan berkeadilan,
3. Afirmasi untuk masyarakat kurang mampu secara ekonomi,
4. Kesetaraan vokasi-akademik, sehingga Politeknik diizinkan membuka program S3 Doktor terapan.
5. Tanggung jawab negara membiayai dikti, sehingga tidak ada biaya test masuk PT, semua ditanggung oleh negara.
6. Otonomi-akuntabilitas PT utk efisiensi dan efektivitas,
7. Penguatan peran PT utk kemajuan, pembudayaan, dan peradaban bangsa melalui tridharma,
8. Pelajaran bahasa Indonesia, Pancasila, Kewarganegaraan dan Agama adalah mata kuliah wajib.
Selengkapnya Undang-undang Pendidikan Tinggi adalah RUU DIKTI 2012